Sosialisasi Akademik di Polres Kutai Timur
Admin | 21 Mar 2023
Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Awang Long kembali melaksanakan sosialisasi akademik di Polres Kutai Timur pada Senin, 20 Maret 2023, disampaikan dosen Imelda Hasibuan S. H., M. H dan Desy Ratnasari S. H., M. H, dihadiri oleh anggota Polres Kutai Timur, berikut jajaran penjabat yaitu Akp Puji Santoso(Kabag SDM) Polres Kutim, Iptu Rahmad Hartoyo S.sos(Kasubagdal pers) Polres Kutim, H. Mat Supron, S.H (Kasubbagdal Ops Bag Ops) Polres Kutim.
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang demikian cepat menuntut kita untuk terus meningkatkan potensi sumber daya manusia (SDM) yang menunjang produktivitas. Namun, keterbatasan tempat dan waktu menjadi kendala utama bagi banyak orang dalam mengembangkan diri dan meningkatkan karier. Disinilah STIH Awang Long Hadir memberi kesempatan kepada anggota Polisi untuk menempuh pendidikan Hukum setinggi tingginya.
Berita Terbaru
- Ujian Proposal Skripsi 2023
- Sosialisasi Akademik di Polres Kutai Timur
- Seminar Internasional Ahli dan Dosen Republik Indonesia (ADRI) ke 29 ”Challenges and Educational Opportunities Green Economic in the Digital Era"
- Prestasi Mahasiswa STIH Awang Long Meraih Juara 2 dalam Lomba Karya Tulis Ilmiah Tingkat Nasional
- Penandatanganan MoU & MoA Antara STIH Awang Long dengan STIH Putri Maharaja Payakumbuh